Bangun pagi ternyata memiliki energi yang luar biasa untuk menata suasana hati. Alhamdulillah hari ini saya bisa bangun pagi. Setelah sebelum-sebelumnya jam tidur saya kacau akibat habbit buruk begadang. Begadang rupanya bikin sensasi …(selengkapnya)
Kategori: Produktifitas
Produktivitas, daya produksi, atau keproduktifan merupakan istilah dalam kegiatan produksi sebagai perbandingan antara luaran dengan masukan. Menurut Herjanto, produktivitas merupakan suatu ukuran yang menyatakan bagaimana baiknya sumber daya diatur dan dimanfaatkan untuk mencapai hasil yang optimal. Wiki
Belajar Managemen Waktu dari “Buku Eat That Frog” – Brian Tracy.
Waktu nggak bisa diatur, yang bisa diatur itu prioritas. Eat that frog! Buku dari Brian Tracy ini mengurai cara-cara efektif memanajemen waktu dan prioritas. Katak ibarat sebagai pekerjaan penting, besar tapi sekaligus kegiatan …(selengkapnya)
Alasan Social Media penyebab utama orang kehilangan “Mindful”
Boomingnya kata mindful memang tepat timing-nya. Fenomena banyak orang nggak sadar, bengong, ada tapi seolah tiada memang pas dengan kondisi saat ini. Penyebabnya adalah ketidakseimbangan antara kehidupan nyata dengan kehidupan maya (online). Tentu …(selengkapnya)
10 Efek Negatif membandingkan Diri dengan Orang lain
Membandingkan diri sendiri dengan orang lain sangat nggak baik. Setelah saya rangkum ternyata ada sekitar 10 efek negatif yang saya alami. Sementara kegiatan membanding-bandingkan diri kita pada orang lain sangat mudah dilakukan. Salah …(selengkapnya)
Mencegah penurunan performa & 4 cara untuk mengembalikannya.
Cuma kadang-kadang, kita berada dan sampai pada suatu titik dimana kita benar-benar stack, stuck, lelah bangeet, capek, nggak bergairah, fikiran diajak kemana-mana, nggak konsen-konsen. Kondisi kayak gitu, harus dipulihkan dengan segera. Rehat boleh, …(selengkapnya)
Mencari Ikigai agar Hidup terarah
Menemukan Ikigai-mu, membuat pagi hari lebih bersemangat, tidur tepat waktu, tidak stress & hidup yang bahagia. Lalu, gimana cara menemukannya? Baiklah, saya akan ceritakan secara singkat. Poin-poin pentingnya agar kamu benar-benar “bisa menemukan …(selengkapnya)
7 Insight yang jadi pelajaran di tahun 2020 untuk menyambut Resolusi tahun 2021 yang lebih Menantang
Masyaallah tahun 2021 didepan mata. Pergantian tahun itu ibarat pergeseran ruang dan tempat. Dimana ada prinsip yang akan kita bawa lagi dan sebagian ditinggalkan. Prinsip-prinsip yang pas dan membawa sukses pada 2020 kita …(selengkapnya)